Sistem Reverse Osmosis (RO)
Sistem Reverse Osmosis (RO) - Sistem Reverse Osmosis (RO) menggunakan membran yang bersifat selektif semi permeabel dapat memisahkan air murni dari kotoran bahan pencemarannya. Membran yang berdimensi 0,0001 mikron mampu bekerja hingga memurnikan air dari berbagai aspek pencemaran seperti fisika, kimia dan mikrobiologi.Sistem ini bukan saja sudah teryji secara kualitatif juga kuantitatif sehingga telah digunakan untuk pengembangan proyek NASA, industri soft drink raksasa. Air RO direkomendasi oleh :
- Rumah sakit terkemuka untuk mesin Haemodialisa (cuci darah)
- Industri farmasi sebagai pelarut obat
- NASA, Badan Antariksa AS
- Industri soft drink raksasa di seluruh dunia
- Angkatan Laut AS, pada kapal selam dan kapal perang
Manfaat Air RO
- Mengurangi kadar keasaman darah
- Menjaga dan meningkatkan kesegaan tubuh
- Mempercepat pengaruh daya larutan
- Memperbaiki sirkulasi darah
- Memperbaiki metabolisme
- Mencegah pembiakan bakteri
- Membantu pertumbuhan dan perkembangan
Air RO dapat digunakan banyak di berbagai industry, karena TDS water RO dapat dibuat hingga '0' sehingga sangat sesuai digunakan pada suatu proses yang tidak membutuhkan adanya unsur mineral dalam air. Mineral yang terkandung dalam air dapat mempengaruhi proses yang diingini. Seperti halnya air minum dalam kemasan yang banyak beredar dipasaran, umumnya mengandung TDS 100 atau kurang dan biasanya banyak mengandung mineral. Jika ini digunakan dalam proses produksi, sementara kehadiran mineral tsb tidak dibutuhkan, maka tentu kualitas produk akan mengalami perubahan dari apa yang diinginikan. Keuntunagn dan keunggulan modul RO :
- Kebutuhan energi relatif hemat
- Menjaga dan meningkatkan kesegaran tubuh
- Mempercepat pengaruh daya larutan
- Memperbaiki metabolisme
- Memperbaiki sirkulasi darah
- Mencegah pembiakan bakteri
- Membantu pertumbuhan dan perkembangan
Semoga bermanfaat!!!
0 komentar:
Posting Komentar